Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2021

LAPORAN PRAKTIKUM PERCOBAAN 6 REAKSI REAKSI ALDEHID

Gambar
  Laporan Praktikum Kimia organik I Reaksi-reaksi Aldehid       Disusun Oleh : Desi Anis Satriani (A1C119014)   Nama Dosen Pengampu : Dr. Drs. Syamsurizal, M.Si.       Program Studi Pendidikan Kimia Jurusan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Jambi   2021 VII.           DATA PENGAMATAN Perlakuan Fungsi alat dan bahan Tujuan Hasil 1.         Dimasukkan 2 ml pereaksi tollens pada masing-masing 4 tabung reaksi Tabung reaksi berfungsi untuk wadah sampel dan pereaksi   Gelas ukur berfungsi untuk mengukur sampel dan pereaksi   Pereaksi tollens berfungsi sebagai bahan pereaksi sampel Untuk mendapatkan pereaksi tollens dalam tabung reaksi Pereksi tollens dalam tabung reaksi 2.         Diteteskan 5-10 ml sampel pada setiap tabung reaksi (Aseton, sikloheksanon, baku formaldehida dan forma

JURNAL PERCOBAAN 6 REAKSI REAKSI ALDEHID

Gambar
  Jurnal Praktikum Kimia organik I Reaksi-reaksi Aldehid       Disusun Oleh : Desi Anis Satriani (A1C119014)   Nama Dosen Pengampu : Dr. Drs. Syamsurizal, M.Si.       Program Studi Pendidikan Kimia Jurusan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Jambi 2021 I.               Judul                          : Reaksi-reaksi Aldehid II.            Hari / Tanggal            : Senin / 22 Maret 2021 III.         Tujuan                        : adapun tujuan pada percobaan kali ini adalah: 1.       Dapat mengetahui sifat-sifat aldehid 2.       Dapat mengetahui reaksi reaksi yang terjadi pada aldehid IV.              Landasan Teori Aldehid adalah salah satu anggota dari senyawa karbon yang mempunyai gugus karbonil. Gugus ini terdapat diujung rantai karbon induk yang ditutup dengan atom hidrogen. Aldehid mempunyai rumus umum R-COH. Yang mana atom karbon yang terletak digugus karbonil dihadapkan dengan

LAPORAN PRAKTIKUM PERCOBAAN 5 REAKSI REAKSI HIDROKARBON

Gambar
  Laporan Praktikum Kimia Organik I Reaksi-reaksi  Hidrokarbon                                                                                           Disusun Oleh : Desi Anis Satriani (A1C119014)   Nama Dosen Pengampu : Dr. Drs. Syamsurizal, M.Si.         Program Studi Pendidikan Kimia Jurusan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Jambi 2021   VII. DATA PENGAMATAN            1.                   Uji clemensen Perlakuan Fungsi alat dan bahan Tujuan Hasil 1.    Dimasukkan1ml asetaldehid kedalam tabung reaksi Tabung reaksi digunakan sebagai wadah larutan uji   Asetaldehid berfungsi sebagai larutan uji   untuk uji larutan asetaldehid     2.     Dimasukkan logam seng sebanyak 2 gr Logam seng berfungsi sebagai sampel uji   Untuk uji logam seng